Deskripsi Mata Kuliah :
Mata kuliah Bahasa Indonesia adalah Mata Kuliah Umum (MKU) yang berisi materi kebahasaan yang menunjang Kompetensi pedagogik, Kompetensi kepribadian, Kompetensi sosial, Kompetensi profesional mahasiswa Tarbiyah dan Ilmu Keguruan dalam bidang sebagai calon pendidik. Materi meliputi; Hakikat dan kedudukan Bahasa Indonesia, Sejarah Perkembangan Bahasa Indonesia, Ejaan yang Disempurnakan (EyD), Analisis Kesalahan Berbahasa Indonesia secara Lisan dan Tulisan (Bahasa Indonesia yang baik dan benar), Dasar-Dasar Mengarang (Ragam, fungsi dan diksi bahasa Indonesia, Pemanfatan kamus bahasa indonesia (Bahasa Baku), Pemanfaatan kamus dan tesaurus, Ragam bahasa ilmiah lisan dan tulisan, dan demonstrasi berbahasa Indonesia
1.
Aditya, F. (2018). Forms And Meanings Of Traditional
Foods In Tanjung Village Community, Mempawah, West Kalimantan. Khatulistiwa,
8(2). https://doi.org/10.24260/khatulistiwa.v8i2.1161
2.
Aditya, F. (2020). The Implementation
Of Student Writing Skills Of Indonesian Subject Course In Islamic Education
Study Program. At-Turats, 14(1).
https://doi.org/10.24260/at-turats.v14i1.1532
3.
Aditya, F. (2020, April). MODERATION OF
LANGUAGE IN A DIFFERENT FAMILY ENVIRONMENT (Language Moderation in The
Multi-Ethnic Family Circumstances). In ICRHD: Journal of Internantional
Conference on Religion, Humanity and Development (Vol. 1, No. 1, pp.
143-154).
4.
Aditya, F. (2023). Istilah Dan Makna
Aktivitas Mengaji Dalam Masyarakat Melayu Di Mempawah. Jurnal Pendidikan,
Kebudayaan Dan Keislaman, 2(1).
https://doi.org/10.24260/jpkk.v2i1.1318
5.
Aditya, F., Saman, S., & Syam, C.
(2017). Penamaan Orang Melayu Di Kampung Tanjung Mempawah. Jurnal Pendidikan
Dan Pembelajaran Khatulistiwa, 6(12).
6.
Jayanti, F., & Fachrurazi, F. (2020). Peningkatan
Keterampilan Menulis Karangan Deskripsi Melalui Metode Discovery dengan
Menggunakan Media Gambar pada Mahasiswa Program Studi Pendidikan Bahasa dan
Sastra Indonesia STKIP Pontianak. Jurnal Kependidikan: Jurnal Hasil Penelitian
dan Kajian Kepustakaan di Bidang Pendidikan, Pengajaran dan Pembelajaran, 6(2),
329-339
7.
Rahnang, Aditya, F., Merna, &
Lidya. (2023). Traditional Game Module Development: An Alternative To Stimulate
Early Childhood Language Development. Nazhruna: Jurnal Pendidikan Islam,
6(1). https://doi.org/10.31538/nzh.v6i1.2977
Komentar